Cerita Singkat....!
Berawal dari kegiatan yang dilakukan oleh CDASC, yakni Pelatihan Fasilitator Lokal Untuk Empat Komunitas, dari situ ada rentetan-rentetan kegiatan selanjutnya yang diikuti oleh fasilitator lokal/Faslok, selain Pelatihan-Pelatihan tentang Bencana juga terdapat pelatihan keterampilan/Skill, salah satunya adalah Pelatihan Film, Nah,,, dari Empat Komunitas yang ada diminta dua orang untuk mewakili komunitas mereka masing-masing,, Zikri A, dan Joni (karang Anyar), Zikri dan Alfarabi (Talang Ulu), Deddy dan Muksal (Air Sengak), Hendrik dan Mirmahdi (Suban Ayam),
g ketinggalan tentunya ada pelatihnya dung,,, CDASC Rejang Lebong menghadirkan Hilman Fauzi atau yang akrab dipanggil Oghe...
Oghe cuma punya waktu satu bulan di Rejang Lebong, jd dari waktu yang cuma sat bulan saja dan itupun pertemuan cuma bisa dilakukan 10 kali, dai delapan orang yang mewakili empat komunitas tadi musti gesit bikin sebuah team produksi dan membuat sebuah film dokumenter, ya.. setidaknya sudah bisa bikin Film sendiri... Gedubraaaak...!
"Kesenian Tambur" itulah judul film yang diangkat oleh delapan orang itu, yang menceritakan budaya minang yang ada di Kabupaten Rejang Lebong, Hmmm... walaupun cuma di bilang film taratak dung..dung aja ama orang2...
Singkat cerita nih.. dari delapan orang yang mewakili empat komunitas tersebut hendaknya membagikan lagi ilmu yang udah di dapet ke komunitas mereka masing-masing, tapii.. ada tapinya Bro,, dari delapan orang hanya empat orang saja yang masih aktif or masih nimbrung, Joni, Deddy, Zikri A, dan juga Muksal dan tapinya lagi dari empat orang itu hanya dua orang saja yang bisa Roadshow, untuk membagikan ilmunya ke empat komunitas, Muksal dan Deddy,, mereka berdualah yang Roadshow keliling ke Empat Komunitas...!!!
By. Dhie
Jumat, 18 April 2008
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
2 komentar:
wahhhh kerrrreeen lu semua...tapi sayang, lw pada gak tanggung jawab. Masalahnya gw balik dari sana langsung "tepar" (sakit, pegel2, gak bisa bangun)!!!
Btw mau saran biar bisa bikin film bagus?? tv yang biasa temen2 tonton, direbus ,trus minum aernya..selamat mencoba
ha..ha 88x makanya cepet2 cari yang buat bisa bangun dong,biar g bangun ndiri,, heg2,, tq deh udah mo ngomentarin...
Posting Komentar